Pertimbangkan Ini Jika Ingin Umroh Backpacker di Bulan Ramadhan

Rep: Umar Mukhtar/ Red: Ani Nursalikah

Selasa 12 Mar 2024 11:42 WIB

Jamaah bersiap melaksanakan sholat Isya di halaman Masjidil Haram, Sabtu (3/6/2023). Foto:

1

"Misal bawa orang tua dan anak kecil. Tentu perencanaan perjalanannya kalau membawa orang-orang tertentu seperti orang tua dan anak-anak itu akan menjadi tantangan tersendiri," ujarnya.

Hal selanjutnya yang perlu dipertimbangkan, yakni perlunya bimbingan dalam pelaksanaan ibadah umroh. Ini menjadi utama agar jangan sampai setelah sampai di Makkah Arab Saudi tetapi karena kurangnya bimbingan, ada rukun ibadah yang tercederai.

"Ini yang lebih dikhawatirkan. Apalah artinya hematnya biaya dibandingkan keyakinan dalam menjalankan rukun dalam ibadah ini. Ini yang harus menjadi pertimbangan dalam melakukan umroh mandiri," kata dia.

BACA JUGA: Niat Puasa Ramadhan Arab, Latin, dan Terjemahan, Bisa Dibaca Saat Sahur

Terpopuler