Home Credit Berbagi Takjil dan Buku Literasi Keuangan

Rep: Putra M Akbar/ Red: Tahta Aidilla

Kamis 21 Mar 2024 20:44 WIB

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direksi dan Karyawan Home Credit membagikan takjil kepada pengendara di Jakarta, Kamis (21/3/2024).

Home Credit membagikan takjil dan buku saku literasi keuangan bertajuk Lets DoIT Cerdas sebanyak 2.500 di 35 kota atau kabupaten untuk mengedukasi masyarakat mengenai literasi keuangan dasar. 

Terpopuler