Puasa, Ibadah yang Menjunjung Tinggi Nilai Kejujuran

Rep: Muhammad Rizki Triyana/ Red: Wisnu Aji Prasetiyo

Selasa 27 Apr 2021 17:04 WIB

Ibadah puasa. Ilustrasi

Foto: ABDAN SYAKURA/REPUBLIKA
Ibadah puasa termasuk ke dalam kategori ibadah yang rahasia.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Menurut para ulama terdahulu, ibadah puasa termasuk ke dalam kategori ibadah yang rahasia atau ibadah yang tidak ada wujudnya. Puasa berbeda dengan shalat, zakat dan lainnya.

Oleh karena itu, ada kemungkinan untuk berdusta terhadap ibadah kasat mata ini. Akan tetapi, hal tersebut dapat ditepis dengan nilai kejujuran yang diajarkan Allah SWT pada saat melakukan ibadah puasa. Seperti apa? Berikut penjelasan Ustadz Ahmad Zarkasih,Lc dalam program Tausiyah Ramadhan.

 

 

Video Editor | Muhammad Rizki Triyana