REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Kepala Unit Pengelola Taman Margasatwa Ragunan, Dina Himawati menjelaskan hari libur satwa ditiadakan saat libur lebaran. "Tak bermaksud mengeksploitasi satwa. Namun, libur satwa akan diganti pada hari yang lain." Sabtu (16/6).
Dina mengatakan, Peraturan Gubernur (Pergub) jika hari libur satwa bertepatan dengan hari libur nasional, maka hari libur satwa diganti dengan hari berikutnya.
Ia menambahkan, Taman Margasatwa Ragunan tetap melakukan rotasi pada satwa yang akan ditampilkan ke masyarakat saat libur.
Berikut video lengkapnya.