Prisia Nasution tak Menyadari Suka Berdakwah

Rep: Fian Firatmaja/ Red: Sadly Rachman

Selasa 14 Jul 2015 10:05 WIB

play-rounded-fill play-rounded-outline play-sharp-fill play-sharp-outline
pause-sharp-outline pause-sharp-fill pause-rounded-outline pause-rounded-fill
00:00
ShareTwitter

spaceplay / pause

qunload | stop

ffullscreen

shift + slower / faster

volume

mmute

seek

 . seek to previous

126 seek to 10%, 20% … 60%

Prisia Nasution

Foto: Republika/Prayogi

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Prisia Nasution ternyata tanpa sadar telah melakukan dakwah. Dakwah yang ia maksud ialah seperti mengajak berbuat kebaikan, memberi inspirasi, dan mengajak orang menjadi lebh baik. Hal itu menurut dia adalah sebuah dakwah.

Selain berdakwah, menjadi orang yang baik dalam agama tak hanya soal tentang melaksanakan ibadah. Memang menurut aktris 31 tahun tersebut ibadah wajib harus tetap dijalankan. Akan tetapi hal-hal seperti hubungan sosial dan menjaga hubungan baik ke sesama umat harus tetap dijaga sama baiknya.

 

 

 

Videografer: Fian Firatmaja

Video Editor: Casilda Amilah