Hamil dan tidak Puasa, Harus Qadha atau Fidyah?

Rep: republika.id/ Red: republika.id

Jumat 09 Apr 2021 14:30 WIB

. .

DIASUH OLEH USTAZ DR ONI SAHRONI

Pada umumnya banyak tabel dan penjelasan tentang kompensasi ibu hamil yang tidak berpuasa saat Ramadhan, yang di-broadcast melalui media sosial.  Itu wajib mengqadha dengan memilah apakah penyebabnya karena kekhawatiran akan kesehatan dirinya atau janin yang dikandungnya. Namun, jika menelaah beberapa literatur fikih muqaran (fikih perbandingan mazhab),...